Waktu Mustajab Doa Yang DiKabulkan Allah SWT ketika sujud. pertengahan malam, sepertiga malam terakhir. antara azan dan iqomah waktu tertentu pada hari jum’at doa orang tua, musafir dan terzholimi ketika bertemu pasukan musuh dan ketika tegak shalat dan hujan Penghalang – penghalang doa Mengkomsumsi makanan, minuman dan barang haram. Memutuskan Silaturahmi Penyebab-penyebab doa di ijabah (Mustajab) Berbakti kepada orang tua. Berdoa kepada Allah agar doa-doanya di ijabah dan tidak ditolak. Mencari tempat- tempat dan keadaan-keadaan yang mustajab ketika berdoa, sebagaimana yang telah di paparkan sebelumnya . Tempat-tempat Mustajab Doa Yang Dikabulkan Allah Di multazam Di Bawah Pancuran/Talang Emas/Hijir Ismail Di Sofa dan Marwah Di belakang Maqam Ibrahim Di Raudah